Melirik Processor Baru AMD

AMD menurunkan 6 procesor baru, uniknya bukan tipe 2 core saja tetapi 3 core dan 4 core. AMD sebelumnya mengembangkan pasaran procesor 3 core atau lebih dengan membawa nama Phenom.

Sedangkan 6 procesor terbaru dibawah ini merupakan procesor di seri Athlon II.


ModelCoresClock speedL2 cache size
(per core)
TDPPrice
Athlon II X4 64043.0 GHz512 KB95 W$122
Athlon II X3 44533.1 GHz512 KB95 W$87
Athlon II X2 26023.2 GHz1 MB65 W$76
Athlon II X4 610e42.4 GHz512 KB45 W$143
Athlon II X3 415e32.5 GHz512 KB45 W$102
Athlon II X2 245e22.9 GHz1 MB45 W$77

Seperti apa kemampuan Athlon II X4 640 dan Athlon II X4 635

AMD Athlon II X4 memang murah. Walaupun kecepatan Athlon II X4 lebih cepat, tetapi performa belum menandingi procesor Intel Quad Core seri 9000.

Keunikan kemampuan Athlon II X4 dengan 4 core tersebut ternyata unggul dalam konsumsi power. Lihat saja grafik dibawah ini. Ketika procesor Idle jauh dibawah kebutuhan power dari procesor Intel - HW


 
Terima kasih telah membaca artikel tentang Melirik Processor Baru AMD di blog Segudang Informasi jika anda ingin menyebar luaskan artikel ini di mohon untuk mencantumkan link sebagai Sumbernya, dan bila artikel ini bermanfaat silakan bookmark halaman ini di web browser anda, dengan cara menekan Ctrl + D pada tombol keyboard anda.

Artikel terbaru :